Co Living Favorit Para Digital Nomad
Penulis: Andria Harahap| Editor: Ratna MU Harahap Halo Observer, waktu itu saya pernah bahas mengenai digital nomad yang semakin merajalela sekarang. Ditambah dengan kondisi pandemi, sehingga bekerja secara remote semakin wajar dilakukan. Di Amerika Serikat sendiri diperkirakan 50% dari jumlah pekerjaakan bekerja secara remote pada tahun 2027 nanti. Di Indonesia,kondisi ini pun sudah semakin jamak […]
Read More