LRT Harjamukti Penyelamat Millenials

LRT Harjamukti Penyelamat Millenials

Beberapa waktu ini, saya mengerjakan beberapa perencanaan keuangan untuk teman-teman adik saya yang masih tergolong generasi millennials. Komunikasi dengan mereka sedikit banyak menjadi tantangan dengan perbedaan umur sekitar 11 hingga 12 tahun. Mencoba sebisa mungkin untuk tidak terdengar sotoy dengan bahasa yang muter-muter supaya mereka bisa melihat alasan kenapa saya keukeuh mengusulkan alokasi dana untuk […]

Read More
 Cibubur Yess!

Cibubur Yess!

Hai Observer, saya yang kebetulan seorang lulusan fakultas ekonomi, akhirnya harus pindah ke ibu kota, tentunya pekerjaan rumah pertama adalah mencari rumah yang pas dengan budget, memiliki fasilitas sekolah yang bagus, bebas macet dan memiliki lingkungan “kota besar” A.K.A punya mall lengkap supaya tidak perlu pusing kalau mau cari hiburan. Lagian pindah ke “Jakarta” kalau […]

Read More
 Cibubur, Sudah tidak seperti dahulu

Cibubur, Sudah tidak seperti dahulu

“Kagetnya seperti ketemu mantan pacar yang tiba-tiba jauh lebih muda dan penuh potensi!” Ketika seorang teman saya mengajak saya untuk survey rumah ke area Cibubur terus terang awalnya saya agak enggan. Maklum, dulu pernah punya cerita buruk terjebak kemacetan di Jalan Raya Transyogi selama berjam–jam. Mungkin memang saat itu timing nya salah (pas jam pulang […]

Read More