Liburan Asyik di Container
Hai Observers, kali ini saya mau ajak Observer liburan ke hotel-hotel unik yang terbuat dari container. Iya betul, container yang suka dipakai untuk mengangkut barang-barang dengan kapal laut. Awal mula ketertarikan dengan hotel container ini adalah ketika saya menginap di Kollektiv Hotel di Bandung. Terus terang awalnya agak ragu, tapi karena melihat foto-foto interiornya yang […]
Read More